Sebuah pesawat jet kargo milik DHL tergelincir dari landasan pacu dan patah menjadi dua saat mendarat di bandara internasional San Jose Kamis (7/4/2022).
Pesawat jet kargo Boeing 757 milik DHL tergelincir dari landasan pacu dan patah menjadi dua saat mendarat Kosta Rika. Syukurlah awak pesawat tidak terluka.