Presiden Prabowo kembali mengatakan masa depan Indonesia cerah meski ada yang citrakan sebaliknya. Menurutnya, swasembada pangan juga sudah di depan mata.
Anies Baswedan akan menunggu hasil putusan sengketa Pilpres. Ia mengimbau pendukungnya agar menyampaikan aspirasi dengan tertib dan mengikuti aturan hukum.