detikNews
Pemimpin Oposisi Jadi PM Baru Thai, Demonstran Tak Terima
Pemimpin oposisi Abhisit Vejjajiva terpilih sebagai PM baru Thailand. Terpilihnya pria 44 tahun kelahiran Inggris ini menimbulkan aksi protes dari para pendukung mantan PM Thaksin Shinawatra.
Senin, 15 Des 2008 15:09 WIB







































