Timnas Indonesia U-22 akan bertanding melawan India U-22 malam ini di Stadion Madya. Saksikan live streaming dan simak persiapan jelang SEA Games 2025.
PSM Makassar menggelar latihan perdana tanpa pelatih Bernardo Tavares, dipimpin caretaker Ahmad Amiruddin. Persiapan untuk laga melawan Arema FC pada 19 Oktober
Timnas Indonesia U-22 akan bertanding melawan India U-22 dalam laga uji coba di Stadion Madya, Jakarta, pada 10 Oktober 2025. Saksikan siaran langsungnya!
Timnas Indonesia U-22 proyeksi SEA Games 2025 akan bertanding dua kali melawan India. Pelatih Indra Sjafri akan memainkan semua pemain untuk diuji kemampuannya.
Kakang Rudianto, bek Persib, buktikan kualitasnya dengan tampil reguler dan dipanggil Timnas U-23. Kerja kerasnya membuahkan hasil menjelang SEA Games 2025.