detikNews
Kemenag Harap Tambahan Kuota Haji Dikabulkan Sebelum Lebaran
Masih ada kans bagi yang berhasrat berhaji tahun ini. Sebab pemerintah masih menunggu jawaban pemerintah Saudi atas usulan penambahan kuota 27 ribu jamaah. Kemenag berharap dikabulkan sebelum Lebaran.
Jumat, 01 Jul 2011 17:12 WIB







































