KH Ma'ruf Amin menghadiri haul Kiai Ageng Gribig di Jatinom, Klaten. Menurutnya Kiai Gribig, ulama yang santun dalam menyebarkan Islam sehingga patut dicontoh.
Menaker Hanif Dhakiri melakukan rangkap jabatan menjadi Sekjen PKB. Komitmen Jokowi yang pernah berjanji melarang menterinya merangkap jabatan dipertanyakan.
Ginandjar Kartasasmita mengaku terharu bisa melihat langsung anaknya, Agus Gumiwang Kartasasmita, dilantik jadi Mensos. Dia meminta anaknya menjaga amanat.