Dengan memperhitungkan beban kerja untuk usia lebih dari 60 tahun, maka Pemilu adalah tugas yang berat. Ratusan anggota KPPS meninggal dalam pemilu yang lalu.
Sebanyak 296 petugas Kelompok Panitia Pemungutan Suara (KPPS) meninggal dunia. Berikut hasil analisis yang dilakukan FKUI terkait kesehatan para petugas Pemilu.
Wakil Ketua BPN Priyo Budi Santoso dan Direktur Relawan TKN, Maman Imanulhaq zikir bersama warga di kawasan Hutan Sancang, Garut, Jabar, Senin (29/4/2019).