Mentan Amran Sulaiman meninjau sapi indukan di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Amran meminta agar sapi-sapi indukan tersebut tak ditunda masa buntingnya.
Pemerintah memberikan anugerah ICT Pura 2013 dan AKUSO 2013 kepada daerah yang memberikan perhatian intens dalam perkembangan IT di daerahnya. Siapa saja pemenangnya?
Tiga Kabupaten di Kaltim, hingga saat ini belum memiliki gedung pengadilan. Seperti di Penajam Paser Utara (PPU), terdakwa harus menempuh perjalanan 3 jam untuk sidang di PN terdekat.
Awang Faroek Ishak tetap percaya diri untuk maju di Pilkada Kalimantan Timur tahun 2013 meski kasus korupsi tengah membelitnya. Usai melamar ke PAN dan Partai Demokrat, giliran PDIP yang dilamarnya untuk maju sebagai calon gubernur.
Meski berstatus tersangka dugaan korupsi divestasi saham PT KPC, Awang Farouk Ishak tidak khawatir kasus tersebut akan menjadi ganjalan untuk mengikuti Pemilu Kepala Daerah kali kedua di 2013 mendatang.
Mantan Bupati Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Yusran Aspar, telah ditahan oleh Kejati Kaltim dalam kasus dugaan korupsi APBD saat menjabat Bupati. Partai Demokrat tidak akan membantu pria yang kini anggota DPR itu dan akan membiarkan kasusnya ditangani sendiri.
Kejari Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur (Kaltim), menahan Yusran, anggota DPR-RI dari Partai Demokrat daerah pemilihan Kaltim. Yusran ditahan setelah 3 kali tak menggubris panggilan Kejari PPU sejak Desember 2009 lalu.
Richardo Gelael tak akan terlalu ngotot bertarung menghadapi para pereli muda di Borneo Rally Indonesia. Apalagi setelah sempat mengalami kecelakaan membuatnya menjadi lebih berhati-hati saat lomba besok.