detikNews
11 Polisi Afghanistan Tewas dalam Serangan Taliban, 13 Diculik
Setidaknya 11 polisi tewas saat para militan Taliban menyerang markas mereka di Afghanistan utara. Belasan polisi lainnya dilaporkan telah diculik Taliban.
Selasa, 01 Okt 2019 16:36 WIB







































