detikTravel
Yuk! Ikut Tur ke Bandara Luar Angkasa Pertama di Dunia
Sebelum wisata ke luar angkasa terwujud tahun depan, Amerika Serikat menawarkan tur ke bandara luar angkasa pertama di dunia. Bandara Spaceport ini berada di New Mexico, AS. Di sini, cuma pesawat luar angkasa yang boleh parkir.
Kamis, 06 Des 2012 12:31 WIB







































