Kalangan pengusaha meminta aksi demo buruh yang rencananya dilakukan hari ini berlangsung dengan tertib. Karena aksi demo buruh ini berdampak negatif pada iklim investasi.
Kenaikan upah minimum provinsi (UMP) membuat banyak pengusaha ingin hengkang. Namun manajemen Kawasan Berikat Nusantara (KBN) menyatakan belum ada perusahaan di lokasinya yang tutup.
Menteri BUMN Dahlan Iskan menyiapkan lahan industri di Semarang bagi pabrik-pabrik yang hengkang dari Jakarta dan sekitarnya gara-gara UMP yang tinggi.
Beberapa komoditas pangan mengalami kenaikan harga selama musim hujan saat ini. Keadaan ini yang menyebabkan inflasi Januari 2013 melonjak mencapai 1,03%.
Apindo menyatakan 10 perusahaan yang tak sanggup bayar upah buruh pasti hengkang dari Indonesia. Mereka akan merelokasi pabriknya ke Banglades, Myanmar, Kamboja dan Vietnam.
Pemerintah dan BI saat ini melangsungkan sosialisasi redenominasi atau penyederhanaan 3 digit nominal mata uang rupiah. Namun menurut Anggota DPR belum perlu.