Menu sarapan ini berupa roti panggang dengan isian ikan tuna dan keju yang gurih lumer. Gampang dibuat dan rasa lezatnya tak kalah lezat dengan buatan kafe.
Rekor dunia berupa pizza kembali dipecahkan. Kali ini merupakan hasil kolaborasi tiga orang chef asal Prancis membuat pizza topping keju sebanyak 834 jenis.
Balita satu ini sangat ekspresif, ia terlihat histeris kegirangan saat melihat sekotak pizza di depannya. Netizen pun dibuat gemas dengan tawa riang si bocah.