detikHot
Paris Hilton Dinobatkan Sebagai Best Female DJ
Sepak terjang Paris Hilton di dunia Disc Jockey (DJ) ternyata tak hanya berbuah cibiran. Paris baru-baru ini dinobatkan sebagai Best Female DJ.
Senin, 17 Nov 2014 09:48 WIB







































