detikNews
TVOne-Polri Tanda Tangani MoU Perdamaian
Polri dan TV One akhirnya berdamai soal kasus markus 'palsu' yang ditayangkan dalam 'Apa Kabar Indonesia Pagi' beberapa waktu lalu. Nota kesepakatannya telah ditandatangani Rabu 26 Mei kemarin.
Kamis, 27 Mei 2010 13:18 WIB







































