detikFinance
Semarak Jelang Pilpres, IHSG Satu-satunya yang Menguat di Asia
IHSG melonjak hingga 48 poin berkat maraknya aksi beli di lantai bursa. Pasar saham regional malah berjatuhan ke zona merah.
Selasa, 08 Jul 2014 12:22 WIB







































