detikHot
Kado Ultah Disney untuk Chadwick Boseman
Disney beri hadiah spesial di hari ulang tahun mendiang Chadwick Boseman ke-44. Disney+ tampilkan intro kolase adegan film yang pernah Bosman bintangi (29/11).
Senin, 30 Nov 2020 19:53 WIB