detikNews
Anggota DPR Meutya Hafidz Desak Ervani Dibebaskan dan Siap Revisi UU ITE
Delapan hari sudah Ervani Emihandayani, -seorang Ibu rumah tangga-, warga Yogyakarta mendekam di tahanan akibat terjerat Undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE).
Senin, 17 Nov 2014 10:50 WIB







































