Papua adalah daerah dengan pembangunan paling tertinggal. Di sektor kelistrikan misalnya, rasio elektrifikasi Papua baru 45%, paling rendah se-Indonesia.
Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menetapkan pagu Kementerian PUPR sebesar Rp 101,496 triliun sementara Kemendes PDTT Tahun 2017 sebesar Rp 4,8 triliun.
Desa wisata diharap bisa semakin menarik banyak turis untuk liburan di Indonesia. Kemenpar pun menggaet Kemendes PDTT untuk membangun banyak Desa Wisata.