detikHealth
Rajin Pilates dan Makan Pisang, Bobot Avia Turun 13 Kg dalam 3 Bulan
Wanita yang sudah berumahtangga seringkali menjadikan anak sebagai alasan untuk tidak melakukan olahraga. Rupanya hal tersebut tak berlaku bagi Avia Andriani Pepin (33). Memilih olahraga yang singkat seperti pilates, bobotnya berhasil turun 13 kg dalam 3 bulan.
Minggu, 23 Feb 2014 15:44 WIB







































