detikFinance
BEI : Pencatatan Saham Perdana KS Tetap Dilakukan Sesuai Jadwal
BEI menyatakan listing Krakatau Steel tetap akan berjalan sesuai jadwal semula yakni pada 10 November 2010. BEI tidak melihat adanya urgensi yang membuat listing KS harus ditunda.
Senin, 08 Nov 2010 15:48 WIB







































