Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan diplomasi Indonesia sepanjang tahun 2022 akan terus dikerahkan untuk memperjuangkan pemulihan dari pandemi.
Yaman sedang tidak aman. Kemenlu memastikan tidak ada WNI menjadi korban dalam serangan gabungan pasukan AS-Inggris di wilayah Yaman pada Jumat (12/1/2024).
Kemlu berharap isu politik luar negeri di debat pilpres ketiga bisa jadi perhatian publik. Kemlu menilai isu tersebut saat ini belum dilirik masyarakat.
Pemerintah RI mengutuk keras permintaan dua Menteri kabinet Israel yang ingin warga Gaza angkat kaki dari tempat hidupnya. RI menilai pernyataan itu provokatif.
Otoritas Kamboja mengungkapkan penyebab kebakaran yang menghanguskan kasino di kota Poipet, dekat perbatasan Thailand, dan menewaskan sedikitnya 26 orang.