Sepakbola
Juventus dan 'Mark of A Champion'
Ada banyak anomali di dalam sepakbola, dan "main jelek, tapi ujung-ujungnya menang juga" adalah salah satunya. Dalam bahasa yang bisa dibilang lebih keren istilahnya adalah 'Mark of A Champion' atau cap tanda juara.
Senin, 11 Mar 2013 10:41 WIB







































