Sandiaga Uno menyerap sebanyak-banyaknya aspirasi di Kota Angling Dharma. Di sela kesibukannya, dia menyempatkan menjenguk anggota polisi yang sakit typhus.
Gubernur Soekarwo mengatakan Jatim belum menetapkan status KLB demam berdarah (DB). Ia hanya menyampaikan jika Pemprov akan membantu daerah yang berstatus KLB.