detikFinance
Jual 52 Miliar Batang Rokok, Gudang Garam Raup Laba Rp 3,3 Triliun
PT Gudang Garam Tbk (GGRM) mencatat laba Rp 3,27 triliun pada periode September 2013 atau meningkat tipis 7,7% dari periode yang sama tahun 2012 yang sebesar Rp 3,04 triliun.
Rabu, 30 Okt 2013 15:08 WIB







































