Pasien Terbanyak Tutup Tahun Korban Kecelakaan & Keracunan
RSU dr Soetomo memprediksi korban keracunan dan kecelakaan adalah pasien tebanyak saat Natal dan Tahun Baru. Pasien ini akan melebihi pada hari-hari biasa.
Senin, 24 Des 2007 17:21 WIB







































