detikFood
McNoodles, Hidangan Mie Asia McDonald's Austria
Agaknya resto fast food berjaringan global ini selalu melakukan inovasi menu untuk memuaskan pelanggannya. Seperti yang dilakukan di Austria, McDonald's merancang dua menu dengan bahan bukan burger lagi melainkan mie.
Selasa, 18 Sep 2012 12:42 WIB







































