Belanda punya kenangan indah saat menghadapi Argentina di perempatfinal Piala Dunia 1998. Oranje menang 2-1, dan gol penentu diciptakan oleh Dennis Bergkamp.
Jepang melawan Kosta Rika pada laga kedua Grup E Piala Dunia 2022. Sejarah pertemuan kedua kesebelasan, Kosta Rika selalu kesulitan ketika melawan Jepang.
Borneo FC Samarinda menang atas PSIS Semarang dalam laga banjir gol pada lanjutan Liga 1 2022 pekan ke-13. Pesut Etam meraih 3 poin berkat kemenangan 4-2.
Tiga orang yang dituduh melakukan serangan drone yang gagal terhadap Presiden Venezuela Nicolas Maduro pada 2018, dijatuhi vonis hukuman penjara 30 tahun.
Kabar bule yang membuka kafe Indonesia di Australia mencuri perhatian. Ia dan sang istri membuka kafe tersebut berawal dari hobinya memasak makanan Indonesia.