detikHealth
Proses Adaptasi Setelah Dipasang Gigi Tiruan dan Cara Melaluinya
Setelah dilakukan pemasangan gigi tiruan, tentu pasien akan merasakan adanya perubahan pada mulutnya. Perawatan yang tepat selama proses adaptasi akan mengurangi masalah. Seperti apakah adaptasinya?
Rabu, 29 Mei 2013 12:33 WIB







































