detikFinance
Supaya Mobil Mewah Tak 'Minum' Premium, Dahlan Usul SPBU Disiarkan 'Live'
Menteri BUMN Dahlan Iskan punya ide baru lagi untuk membantu pemerintah mengatasi jebolnya konsumsi BBM subsidi alias premium. Bagaimana caranya?
Jumat, 06 Apr 2012 15:48 WIB







































