Perusahaan rintisan (startup) Tjetak meresmikan diri berganti nama menjadi Manuva. Seiring dengan rebranding tersebut, ekspansi bisnis baru pun dibidiknya.
Telkom membuka pendaftaran Indigo Betalist bagi startup yang ingin mendapatkan pendampingan dan mengantongi uang ratusan juta rupiah. Gimana daftarnya?