detikNews
99 Ketua DPC PD Teken Pernyataan Dukung SBY Jadi Ketum PD di Ancol
Sebanyak 99 Ketua DPC PD yang dikumpulkan Marzuki Alie di Hotel Putri Duyung, Ancol, telah meneken surat pernyataan dukungan SBY menjadi ketua umum PD. Mereka akan membawa surat pernyataan tersebut ke arena KLB PD di Bali.
Rabu, 27 Mar 2013 15:31 WIB







































