Polisi menggelar jumpa pers terkait kasus Quotex atas tersangka Doni Salmanan. Doni dihadirkan di lokasi jumpa pers dengan memakai baju tahanan oranye.
Polres Cianjur selidiki meninggalnya seorang pendaki asal Depok di Gunung Gede Pangrango. Sejumlah saksi diperiksa demi mengungkap penyebab kematiannya.