detikOto
Motor KTM Punya 'Rumah' di Jakarta
Pabrikan motor asal Austria KTM akhirnya memiliki 'rumah' sendiri di Jakarta. Ya KTM baru saja meresmikan diler kedua mereka di kawasan SCBD, Jakarta.
Selasa, 23 Jul 2013 12:19 WIB







































