detikNews
Perampok Modus Jenglot Terancam Pidana 9 Tahun Bui
Radhe Dadang alias Elang Sapu Jagad alias Elang (33) kini mendekam di tahanan Mapolres Jakbar. Dia dibekuk karena melakukan perampokan pada perempuan SS (25).
Jumat, 16 Nov 2012 13:21 WIB







































