Adzan ashar berkumandang sekitar pukul 16.32 untuk wilayah Seoul. Sepuluhan orang bergegas mengambil wudhu dan bersiap-siap melaksanakan salat berjamaah.
Simpang Lima wajib dikunjungi ketika mudik ke Semarang, Jawa Tengah. Banyak aktivitas yang bisa menghibur turis cilik hingga dewasa di alun-alun ini. Dari main sepeda tandem hingga bertemu teletubbies, semua bisa!
Suasana Ramadan di Australia khususnya di Melbourne memang tak semeriah di Tanah Air. Muslim di sini minoritas dan susana Ramadan juga tak begitu telihat.