Rekayasa lalu lintas sistem satu arah (one way) di Jalan Raya Puncak, Kabupaten Bogor, Jabar, berakhir. Lalu lintas kini telah kembali normal dua arah.
Satlantas Polres Bogor memberlakukan sistem satu arah atau one way untuk kendaraan arah Jakarta di Jl raya Puncak, Bogor. Arus menuju Puncak ditahan sementara.