Kementerian LHK menyatakan tujuh pegawainya sempat disandera di Rokan Hulu, Riau saat menginvestigasi kebakaran lahan gambut. Apa kata Polri soal kejadian ini?
Yonif 132 BS di bawah Kodam I Bukit Barisan berhasil menangkap satu pelaku pembakar lahan di Riau. Kini tersangka sudah diserahkan ke pihak kepolisian.
Tim KLHK diancam akan dipukuli, dilempar ke sungai, dibunuh dengan cara dibakar dan ancaman lainnya," kata Kementerian LHK. Berikut kabar selengkapnya.
Tujuh pegawai Kementerian LHK disandera oleh pihak pembakar hutan/lahan gambut di Rohul, Riau. Menteri LHK Siti Nurbaya Bakar mengecam penyanderaan itu.