detikHealth
Tak Ada Sperma Asli, Sperma Tabung pun Jadi
Tak lama lagi para pria dengan masalah ketidaksuburan akan mendapatkan jalan keluar. Dengan teknologi mirip bayi tabung, ilmuwan berhasil menciptakan sperma buatan yang akan menjadi solusi bagi pria mandul.
Jumat, 25 Mar 2011 18:06 WIB







































