detikNews
Saat Nikahi Sefti, Fathanah Masih Terikat Pernikahan dengan Istri Ketiga
Jaksa KPK membacakan dakwaan untuk kasus pencucian uang Ahmad Fathanah. Penuntut umum menyebut Fathanah pernah menikah empat kali. Terakhir dengan Sefti secara siri.
Senin, 24 Jun 2013 14:31 WIB







































