Mantan Menteri Kelautan Susi Pudjiastuti kerap main paddleboard di sela aktivitasnya. Kini ia juga mengajak traveler buat main bareng olahraga kesukaannya itu.
Nama Susi Pudjiastuti terkenal sebagai pemilik dari maskapai Susi Air. Yang terbaru, mantan Menteri Perikananan dan Kelautan ini promosi loungenya di Halim.