detikNews
Bantah Ada Keretakan, Suryadharma Undang SBY di Harlah PPP
PPP mengundang Presiden SBY untuk menghadiri acara perayaan harlah PPP yang akan di gelar 24 Januari mendatang. Kabar beredar, undangan itu untuk menepis kabar kerenggangan SBY dengan Suryadharma Ali. Apa iya?
Rabu, 21 Jan 2009 11:39 WIB







































