detikNews
Ahok kepada PT Bianglala: Prosedur Gaji Pramudi Harus Diperjelas
Wakil Gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama memanggil operator pelaksana TransJakarta, PT Bianglala Metropolitan terkait ketidaksetaraan gaji pramudi (sopir bus TransJ) antar koridor. Jika PT Banglala tak segera menyelesaikannya, Pemprov DKI tak akan menggandeng perusahaan itu lagi.
Senin, 29 Apr 2013 18:58 WIB







































