detikNews
Dilobi PD Terus, PKS Tetap Konsisten
Menjelang pengambilan keputusan hasil akhir Pansus Century hari ini, lobi antar fraksi terus berlangsung. PKS mengaku terus dilobi, namun tetap konsisten menyatakan kebijakan FPJP dan PMSĀ bermasalah.
Rabu, 03 Mar 2010 09:36 WIB







































