Raja Belanda Willem Alexander dan Ratu Máxima berkunjung ke RI. Kunjungan kali ini ada nuansa yang berbeda karena ada pengembalian keris Pangeran Diponegoro.
Anggota tim verifikator penelitian Keris Diponegoro menunjukkan bukti berupa wujud Naga Siluman di keris ini. Terlihat penampakan Naga Siluman dengan tangannya.
Viral di media sosial kabar Guru Besar USU Prof Yusuf Leonard Henuk mengirim surat ke Presiden Jokowi. Surat yang dikirimkan ditujukan melamar jabatan menteri.
Pemukiman suku Baduy selama ini dikenal sebagai destinasi wisata. Namun ternyata, mereka terusik dengan itu. Mereka ingin Baduy jadi Cagar Alam/Budaya saja.
Mahfud Md mengaku mendapatkan informasi tentang anak muda dilatih menjadi teroris. Desmond J Mahesa mempertanyakan sumber dari informasi yang didapat Mahfud.