detikNews
Sopir Taksi Blue Bird yang Gerayangi Artis Sementara Stop Beroperasi
Nasib sopir taksi Blue Bird yang dipolisikan atas kasus pelecehan seksual, R (42), ada di tangan polisi. Sambil menunggu penyelidikan kepolisian, sopir taksi tersebut diliburkan sementara waktu.
Selasa, 03 Apr 2012 18:20 WIB







































