Ledakan besar di pelabuhan kota Beirut pada Selasa (4/8) pukul 18.00 waktu setempat berdampak masif. Ledakan tersebut membuat negara itu dalam situasi darurat.
Direktur pelabuhan di Beirut, Hassan Koraytem ditangkap di antara yang terkait dalam penyelidikan terhadap ledakan dahsyat di Lebanon pada Selasa (4/8) malam.
Warga Lebanon alami kondisi yang sangat berat usai terjadi ledakan dahsyat di pelabuhan utama Beirut pada 4 Agustus lalu. Ledakan itu menambah kesulitan warga.
Ledakan di Beirut, Lebanon, turut menyisakan duka bagi Miss Grand Lebanon 2019 dan Miss Universe Lebanon 2018, Stephanie Karam. Keduanya pun meminta doa.