detikFood
Palacinka dan Palacsinta, Pancake Lezat dari Eropa
Pancake yang praktis bisa jadi pilihan menu sarapan. Orang Eropa suka pancake karena mudah dibuat bahan-bahannya juga mudah didapat. Juga mudah dipadupadan dengan beragam topping atau isian. Rasanyapun lezat!
Jumat, 23 Agu 2013 07:02 WIB







































