detikOto
Chevrolet Trax di Indonesia, Didatangkan dari Korea
Bukan rahasia umum, Chevrolet memiliki beberapa pabrik di dunia. Salah satunya di Korea yang memang dikhususkan untuk bisa memproduksi mobil Sport Utility Vehicle (SUV). Dan bisa dipastikan model Trax di Indonesia juga didatangkan dari sana.
Jumat, 21 Agu 2015 17:46 WIB







































