detikHot
Menjaring Sineas Muda Lewat Film Pendek
Ajang festival film pendek kerap dijadikan sebagai media untuk menjaring talenta baru dalam industri film. Selain itu, karya film dari para sineas muda berbakat juga mendapatkan tempat untuk bisa ditonton.
Rabu, 13 Mar 2013 16:14 WIB







































