Sepakbola Porto Pecat Del Neri Belum genap dua bulan menukangi FC Porto, Luigi Del Neri mengalami nasib buruk. Ia dipecat tim Portugal itu karena sering mangkir latihan. Sabtu, 07 Agu 2004 16:05 WIB
Sepakbola Alberto Bawa Porto Atasi Liverpool FC Porto berhasil mengalahkan Liverpool 1-0 di pertandingan World Championship Series Sabtu, (31/7/2004). Gol kemenangan Porto dicetak Carlos Alberto di menit 85. Sabtu, 31 Jul 2004 09:30 WIB
Sepakbola Beretta Pelatih Baru Chievo Setelah kehilangan Luigi Del Neri yang pindah ke FC Porto, Chievo Verona menunjuk pelatih klub Serie B Ternana Mario Beretta sebagai pengganti. Selasa, 15 Jun 2004 11:36 WIB
Sepakbola Del Neri Pengganti Maurinho Ditinggal Jose Maurinho tidak membuat FC Porto gigit jari. Juara Liga Champions ini langsung mengontrak pelatih bertangan dingin Luigi del Neri. Jumat, 04 Jun 2004 23:05 WIB
Sepakbola Lippi Tinggalkan Juve Akhir Musim Marcello Lippi membuat pernyataan yang mengejutkan setelah memutuskan akan mundur dari jabatannya sebagai pelatih Juventus di akhir musim ini. Jumat, 30 Apr 2004 02:54 WIB